Sindikat Penjualan Motor Curian Berhasil di Bongkar Unit Reskrim Polsek Lowokwaru Kota Malang
Malang, Jatim This Week – Unit Reskrim Polsek Lowokwaru Kota Malang berhasil membongkar sindikat penjualan sepeda motor curian. Sebanyak lima tersangka berhasil diamankan.Untuk tersangka penadah, yaitu Eko (inisial EC) (56) asal Kecamatan Turen Kabupaten Malang, Ali (inisial AKF) (38) asal Kecamatan Purwosari Kabupaten Pasuruan, dan Anwar (inisial AZ) (35) asal Kecamatan Purwosari Kabupaten Pasuruan.Lalu untuk tersangka yang berperan sebagai […]